Hasil Pertandingan 2012

Hasil-hasil pertandingan Turnamen Tenis IA-ITB ke-4 tahun 2012 yang telah diumumkan dan dibagikan hadiahnya Minggu malam, 27 Mei 2012 di Lapangan Tenis Siliwangi, Bandung adalah sebagai berikut:

 

1. GANDA BEBAS

I. Piala Bergilir Ketua Umum IA-ITB dan Piala Tetap Sumaryanto (3 buah) + Uang Rp 9 juta : Reynaldi Prasetyo (STEI11)/Fariz Kemal Akbar (FTSL11)
II. Piala Tetap Sumaryanto (2 buah) + Uang Rp 6 juta : Aryo Wicaksono (EL97)/Erwin Danuaji (TK94)
III. Piala Tetap Sumaryanto (2 buah) + Uang Rp 4 juta : Fajar Kharisma (TF05)/Gilbert Sondakh (SI07)
Jumlah piala: 1+6 = 7 buah

2. GANDA SENIOR 35TH KE ATAS

I. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 8,5 juta : Andi Cakravastia (TI93)/Sandi Gunawan (TI93)
II. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 6 juta : Agus Maryono (TK87)/Ketut Medy Suharta (EL84)
III. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 3,5 juta : Herrias Yusmawan (TI94)/Chandra Kamarga (TI93)
Jumlah piala: 6 buah

3. GANDA SENIOR 45TH KE ATAS

I. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 8,5 juta : A. Djumarma W (GL73)/Wawan Gunawan (GL93-S3)
II. Piala Tetap Rektor ITB (1 buah) + Rp 6 juta : Nurul Syahri (AR84)/Pungky Haryono (GD84)
III. Piala Tetap Rektor ITB (1 buah) + Rp 3,5 juta : Edgar Affandi (TM84)/Wawan Hernawan (TI80)
Jumlah piala: 6 buah

4. GANDA SENIOR 55TH KE ATAS

I. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 8,5juta : Hendra Indrawirawan (MS73)/Priyono Sutikno (MS72)
II. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 6 juta : Dewobroto (SI75)/Ariche Achmad Sharif
III. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 3,5 juta : Andi Achmad Raja (MS62)/A. Djumarma W (GL73)
Jumlah piala: 6 buah

5. TUNGGAL BEBAS

I. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 5 juta : Reynaldi Prasetyo (STEI11)
II. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 3,5 juta : Sandi Gunawan (TI93)
III. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 2,5 juta : Gilbert Sondakh (SI07)
Jumlah piala: 3 buah

6. TUNGGAL SENIOR (45TH KE ATAS)

I. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 4 juta : Didi Sunadi (FA11-S3)
II. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 3 juta : Arthur Rorek (TL77)
III. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 2 juta : Nurul Syahri (AR84)
Jumlah piala: 3 buah

7. GANDA WANITA

I. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 3 juta : Vivi Marisca (IF92)/Yani Gunawan (TI96)
II. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 2 juta : Arlene Krishnadewi (TI05)/Rita (istri Alumni MS74)
III. Piala Tetap (2 buah) + Uang Rp 1 juta : Ratna Permatasari (TL00)/Vinda Damayanti (KI88)
Jumlah piala: 6 buah

8. GANDA FUN

I. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 2 juta : Zoelfikar Zoebir (FA62)
II. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 1,5 juta : Rachmat Pakih (EL64)
III. Piala Tetap (1 buah) + Uang Rp 1 juta : Setyo Waluyo (MS83)
Jumlah piala: 3 buah

Catatan:

  1. Juara III bersama tahun ini ditiadakan, sehingga posisi Juara III tetap diperebutkan.
  2. Peserta Ganda Fun banyak yang tidak hadir meskipun 1 hari sebelumnya (tgl 26 Mei) baru mendaftar, sehingga pertandingan hanya berdasarkan peserta yang sudah hadir ditambah peserta yang mendaftarkan diri pada hari pertandingan.
  3. Hadian uang pembinaan akan dikirimkan ke rekening masing-masing pemenang.